Monday, October 7, 2013

Analisis Kesalahan Penulisan Variabel

Dalam bahasa pemrograman Java dikenal dengan Case sensitive, yaitu membedakan huruf besar dan kecil ..
kesalahan dalam besar dan kecilnya huruf akan membuat error ..
contoh studi kasus :
Berikut ini terdapat beberapa pendeklarasian atribut. Kelompokan atribut yang BENAR dan SALAH.
Int abc=int bcd;
String nama;
String nim=new nim(“001”);
Int x;
Boolean ket=”true”;
Double a=30/7;
String kelas;
Char index=”a”;
Double luas persegi=5*7;

Int xyz=0.5;

memperbaiki kesalahan penulisan

 

Deklarasi
Keterangan
Int abc=int bcd;
Int abc,bcd;
String nama;
BENAR
String nim=new nim(“001”);
String nim=”001”;
Int x;
int x;
boolean ket=”true”;
Boolean ket=true;
double a=30/7;
BENAR
string kelas;
String kelas;
char index=”a”;
char index=’a’;
double luas persegi=5*7;
double luas_persegi=5*7;
int xyz=0.5;
double xyz=0.5;

No comments:

Post a Comment

Untuk bertanya seputar postingan kami diblog ini silahkan tanya di fb fanpage kami ..

Note: Only a member of this blog may post a comment.